Jembatan apung di Sungai Progo yang mempersingkat jarak Bantul dan Kulon Progo ini dibangun tiga pengusaha. Berbahan kayu dengan drum dan besi di bawahnya.
Pemkab Bandung akan membangun jembatan permanen Leuwi Balem setelah jembatan apung patah. Bupati Dadang Supriatna menekankan pentingnya keselamatan masyarakat.
Dinas PUPR Badung mulai pasang railing di Jembatan Tukad Bangkung untuk keamanan masyarakat. Proyek rampung November 2025 dengan anggaran Rp 10,4 miliar.
Jakarta kini punya jembatan bascule pertama bernama Jembatan Antar Kampung (JAK) Angkat Gandaria. Jembatan tersebut pun disambut antusias oleh warga Gandaria.