Ketua Satgas Pelaksanaan Pembangunan IKN Kementerian PUPR, Danis H. Sumadilaga mengatakan, di tower rusun IKN akan dilengkapi sejumlah fasilitas penunjang.
Panggung putih dengan 2 pilar dan atap bak istana di Alun-alun Banjarnegara itu sengaja didesain mirip Istana Garuda IKN. Berikut alasan Pj Bupati Banjarnegara.