Sapi mati terjangkit antrak itu disembelih dan dikonsumsi bersama oleh warga. Termasuk satu warga yang akhirnya meninggal dunia, laki-laki berusia 73 tahun.
Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Bantul melakukan langkah antisipasi penyebaran antraks, karena Bantul berbatasan langsung dengan Gunungkidul.