Pusat Astronomi Internasional umumkan prediksi 1 Syawal 1444 H di negara-negara Islam pada 21 April 2023. Tanggal ini sesuai dengan ketetapan PP Muhammadiyah.
Komunitas motor antik di Lumajang memiliki cara berbeda mengisi waktu buka puasa. Mereka berkeliling di sejumlah titik dan membagikan paket buka puasa.