Kecelakaan yang menewaskan mahasiswi Cianjur berbuntut panjang. Kompol D terseret dugaan perselingkuhan dengan Nur, yang mengaku sebagai istri keduanya.
Pengakuan Nur yang mengklaim sebagai 'istri polisi' dalam kasus kecelakaan yang menewaskan mahasiswi Cianjur, Selvi Amelia Nuranei (19) berbuntut panjang.
Kasus kecelakaan yang menewaskan mahasiswi Cianjur, Selvi Amelia Nuranei (19), menguak fakta perselingkuhan Perwira menengah (pamen) Polda Metro Jaya, Kompol D.