detikJateng
Laporan Pelecehan Disetop, Istri Sambo Bisa Terjerat Pasal Penyertaan
Laporan yang dibuat istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi itu disinyalir dibuat untuk menghalang-halangi pengungkapan kasus pembunuhan terhadap Brigadir J.
Minggu, 14 Agu 2022 10:55 WIB







































