Kementerian BUMN akan membagikan dividen Rp 80,2 triliun tahun ini. Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan, jumlah ini adalah yang terbesar sepanjang sejarah.
Sebuah mobil boks Suzuki Carry dengan nomor polisi DK-8831-FU terguling simpang Umadui, antara Jalan Imam Bonjol dan Jalan Soputan, Banjar Umadui, Denpasar.
Prabowo lepas landas menuju Solo untuk silaturahmi dengan Jokowi. Prabowo satu-satunya tokoh bertandang ke rumah pribadi Jokowi pada hari pertama Lebaran 2023.