detikNews
Kemlu Ungkap Kondisi Terkini 2 WNI Korban Luka Tragedi Itaewon
Perayaan halloween di Itaewon, Korea Selatan, memakan korban jiwa sebanyak 153 orang. Kemlu mengatakan 2 WNI yang luka-luka telah pulang dari rumah sakit.
Kamis, 03 Nov 2022 14:17 WIB