Enzy Storia membagikan cerita inspiratifnya mewujudkan cita-citanya lulus sarjana. Sempat menunda 9 tahun, akhirnya kini Enzy berhasil jadi Sarjana Management.
Baru sekitar satu tahun usai dibangun dan ditempati, Kantor Pemkab Brebes, sudah mulai rusak. Bangunan ini ambles sekitar 10 cm hingga menimbulkan keretakan.
Konsep rumah 'Separo' dibangun di lahan terbatas sebesar 60 m2. Namun, rumah 'Separo' bisa dibangun di lahan kurang dari 60 m2 dengan beberapa penyesuaian.