detikSumbagsel
Puluhan Bidan Ngadu SK PPPK Belum Turun, Sekda Muba Beri Penjelasan
Sebanyak 24 bidan dari berbagai kecamatan di Musi Banyuasin mendatangi kantor pemerintah kabupaten. Mereka mengadukan SK PPPK yang tak kunjung turun.
Senin, 27 Mei 2024 21:00 WIB