Polda Bali menyarankan artis Jessica Iskandar alias Jedar untuk melakukan gugatan perdata terkait pengembalian mobil berpelat B-73-DAR yang diklaim miliknya.
Terpopuler sepekan: galaunya Jessica Iskandar alias Jedar lantaran mobilnya ditahan Polda Bali. Ada pula terapis spa di Legian yang mencabuli ABG Australia.
Polda Bali tidak bisa mengembalikan Toyota Alphard B-73-DAR milik artis Jessica Iskandar. Sebab, Jedar itu tidak mengantongi BPKB mobil hitam tersebut.