Kejagung angkat bicara terkait putusan hakim PN Surabaya yang memvonis bebas terdakwa Gregorius Ronald Tannur dalam kasus pembunuhan Dini Sera Afrianti.
Ketua Pengadilan Negeri Surabaya Dadi Rachmadi menerima perwakilan massa yang mendemo PN Surabaya terkait bebasnya Ronald Tannur. Begini pengakuan Dadi.
PWNU Jatim buka suara soal vonis hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya terhadap Gregorius Ronald Tannur, terdakwa pembunuhan kekasihnya Dini Sera Afrianti.
Ketua majelis hakim Erintuah Damanik memvonis bebas tanpa syarat Gregorius Ronald Tannur di perkara pembunuhan Dini Sera Afrianti. Ini pertimbangan hakim.