detikSulsel
Menilik Makam Keramat Karebosi Makassar, Konon Muncul Saat Hujan Usai Kemarau
Karebosi menyimpan peninggalan sakral yaitu tujuh makam keramat yang mitosnya muncul secara tiba-tiba usai kemarau panjang melanda Sulsel berabad-abad yang lalu
Minggu, 29 Okt 2023 18:45 WIB