Popularitas Kpop mulai masuk Indonesia pada tahun 2000-an. Disebut juga Korean wave atau hallyu ini memiliki pengaruh besar terhadap pariwisata di Korsel.
Melalui imaji dunia anak-anak yang riang gembira dan tarikan garis yang tegas, Angkasa (25) membuktikan bahwa autisme bukan rintangan untuk berkarya seni.