Surat As Sajadah adalah surat ke-32 dalam Al-Qur'an yang terdiri dari 30 ayat. Seorang muslim akan mendapatkan keutamaan surat As Sajadah dengan membacanya.
Para nabi terdahulu hingga Rasulullah SAW senantiasa memanjatkan doa ketika dilanda kesusahan dan kesedihan. Doa para nabi tersebut juga dikabulkan Allah SWT.