Kalimantan, pulau stabil di Indonesia, jarang mengalami gempa besar karena jauh dari zona subduksi. Ini menjadikannya lokasi ideal untuk IKN Nusantara.
Pemerintah siapkan langkah antisipatif menghadapi potensi gempa besar di Selat Sunda. Kominfo bakal luncurkan sistem peringatan real time via TV dan WhatsApp.
Ketergantungan RI pada energi fosil berisiko merugikan ekonomi dan lingkungan. Pengamat mendorong pengembangan energi terbarukan untuk mitigasi jangka panjang.