Upacara pelebon di Puri Agung Ubud untuk almarhum Tjokorda Bagus Santaka digelar. Ritual salah satunya memakai bade tumpang sembilan setinggi 25 meter.
Dua santri yang menganiaya juniornya hingga tewas di ponpes Tebo sempat melilitkan kabel ke tubuh korban. Tujuannya agar korban dikira tewas tersetrum listrik.
Santri di Tebo ditemukan tewas tidak wajar. Jasad korban ditemukan di lantai 3 ponpes tempat dia menimbah ilmu. Lalu bagaimana kronologi ditemukan jasad korban.
Tiga polisi dari Polwiltabes Surabaya gugur saat hendak menangkap Musa, gembong curanmor di Bangkalan. Mereka gugur dimassa warga karena provokasi Musa.