detikBali
Mohan Geram, Progres Pembentukan Koperasi Merah Putih di Mataram Rendah
Progres pembentukan Koperasi Merah Putih di Mataram masih jauh dari target. Wali Kota Mohan Roliskana minta kelurahan segera aktif sebelum deadline 31 Juni.
Kamis, 22 Mei 2025 15:45 WIB