Siti Sukaisih tak henti-henti mengecup kening buah hatinya Nur Hidayatul Istiqomah. Sesekali ia menatap wajah buah hatinya yang mengidap tumor 9 bulan lamanya.
Sejumlah peristiwa mewarnai pemberitaan di Jawa Barat dalam sepekan. Mulai kasus kader PAN Subang palsukan ijazah hingga heboh wanita Cianjur lakukan poliandri.
Kasus cacar monyet juga diidentifikasi di layanan kesehatan seksual. Di Inggris, Belgia, hingga Spanyol pria gay banyak terdampak. Benarkah ada kaitan?
Ketua Dewan Pengurus Women Crisis Center (WCC) Palembang, Yenni Roslaini, meminta Kasubbag Protokol Pemkab OKI yang dilaporkan istri kasus zina untuk dicopot.
PWI Pusat memanggil pengurus PWI Sulsel terkait kasus penyegelan gedung PWI Sulsel oleh Satpol PP Pemprov Sulsel. Kasus penyegelan diambil alih oleh PWI Pusat.