Seorang remaja tewas tertabrak truk yang sedang melaju di Kota Tangerang, Banten. Remaja berinisial MF (14) tewas usai berusaha menghentikan laju truk.
Sejumlah peristiwa terjadi di Jabar hari ini. Mulai dari penemuan bahan peledak TNT di sebuah gedung di kawasan Asia Afrika, Bandung hingga aksi penculikan ABG.
Remaja putri di Kota Baubau, Sultra yang menjadi korban pemerkosaan dan dipaksa berhubungan sesama jenis alias LGBT jadi korban bullying dari teman sekolahnya.