Bima Arya Sugiarto sidak ke beberapa alamat calon siswa SMP Negeri di Kota Bogor. Sidak dilakukan setelah Bima mendapat 300 aduan dugaan kecurangan dalam PPDB.
Ribuan siswa baru SD dan SMP di Kota Madiun dapat seragam gratis dari Pemkot. Selain mendapatkan kain mereka mendapatkan ongkos untuk menjahit seragam.
DPP PSI menyoroti sistem zonasi PPDB di daerah. Ketua DPP PSI, Furqan AMC meminta sistem zonasi PPDB dievaluasi total karena dianggap rawan pemalsuan dokumen.