Sebanyak 14 remaja diamankan polisi di Bone, Sulsel saat melaksanakan sahur on the road (SOTR). Remaja tersebut melakukan konvoi dengan menggunakan petasan.
Heboh munculnya aliran Puang Nene yang diduga sesat di Bone, Sulsel. Petinggi aliran Puang Nene mengaku sebagai nabi dan tak mewajibkan pengikutnya untuk salat.