Ikan bakar menjadi salah satu menu yang cocok untuk berbuka puasa. Di Medan, ada pedagang yang menjual ikan bakar khas Madina dan itu hanya ada selama Ramadan.
Masjid Agung Sumedang menjadi salah satu bangunan cagar budaya yang masih berdiri kokoh hingga kini. Masjid itu juga sempat terkena gempa pada tahun 1955.
Sejumlah warga yang berasal dari komunitas Tionghoa bersama polisi membagikan takjil buka puasa kepada para pengendara di jalan Tamblong, Kota Bandung.