Gunung Dukono di Pulau Halmahera, Maluku Utara, mengalami erupsi pagi ini. Kolom abu di gunung tersebut mencapai 4.000 meter di atas puncak. Ini rekomendasinya.
Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores Timur meletus sebanyak lima kali pada Minggu (14/1/2024). Warga diminta untuk mewaspadai potensi banjir lahar dingin.