Beragam peristiwa terjadi di Jawa Barat pada hari ini. Dari mulai pesan cinta Doni Salmanan hingga wasit legendaris Kosasih Kartadiredja meninggal dunia.
Sejarah berdirinya Gereja Katolik Stasi Santo Mikael Piling yang usianya sudah melampaui 70 tahun menjadi simbol kerukunan umat beragama di Desa Mengesta.
Dua pria yang berdiri tegap di belakang Presiden Jokowi dalam sidang tahunan MPR 2022 menarik perhatian. Dua pria tersebut merupakan asisten ajudan Jokowi.
Dewan Pembina KBB Jabodetabek AM Hendropriyono berpesan kepada generasi muda asli Banjar yang berada di luar negeri agar tidak lupa dengan kampung halaman.