detikSulsel
Jalan Tengku Umar Gorontalo Ditutup Imbas Kebakaran Gudang Sepatu-Sandal
Petugas pemadam kebakaran (damkar) masih terus berupaya memadamkan api yang melalap habis gudang sepatu dan sandal di Kota Gorontalo.
Jumat, 16 Jun 2023 14:04 WIB







































