Kematian pelajar Sukabumi bernama Mandala Aditya Pratama (13) masih menimbulkan tanya. Ada dua versi waktu peristiwa tewasnya Aditya gegara tenggelam di sungai.
Beragam peristiwa terjadi di Jabar hari ini. Mulai dari bocah yang hilang di Cianjur ditemukan tinggal tulang hingga wanita muda tewas mengenaskan di Tasik.
Komplotan perampok menipu korbannya dengan modus kencan sesama jenis. Tak hanya itu, para perampok juga menyamar sebagai anggota polisi untuk memeras korban.
Mulai Jumat (7/7) mendatang, maskapai Wings Air akan membuka rute baru yang akan membawa traveler terbang langsung dari Pekanbaru menuju ke Tanjung Pinang.
Mahasiswa bernama Ricky (23) bikin heboh penerbangan Super Air Jet karena mengaku membawa bom di pesawat itu. Namun ternyata, dia mengaku itu cuma bercanda.