Medsos diramaikan dengan postingan warga mencegat dan memprotes mobil patwal polisi yang mengawal rombongan bus wisata di Jogja. Berikut ini fakta-faktanya.
Presiden Amerika Serikat Joe Biden dikabarkan bakal hadir dalam acara G20 di Nusa Dua, Bali, 15-16 November 2022. Apakah mobil lapis baja The Beast juga dibawa?
Kesenian lengger lanang, tarian lengger yang dibawakan pria berkembang di Banyumas sejak ratusan tahun silam. Seni lintas gender ini masih eksis hingga kini.
Jenazah Filep Karma sudah dimakamkan usai 5 jam diarak dari Distrik Jayapura Utara ke Distrik Heram, Kota Jayapura, Papua. Simpatisan sudah membubarkan diri.
Bagi masyarakat Ponorogo, kesenian reog telah mendarah daging. Punya sejarah panjang, reog terus lestari sebagai ikon kebanggaan Ponorogo bahkan Indonesia.