Taman Doa Our Lady of Akita di PIK 2 punya desain khas Jepang. Ternyata, desain kapel itu terinspirasi dari sebuah gereja di Jepang, yakni Seitai Hoshikai.
Kampung Dandang di Surabaya masih memproduksi dandang tradisional secara manual. Mulyadi, generasi kedua, melanjutkan warisan ayahnya dengan kualitas unggul.
Tiga orang pendaki nekat melakukan pendakian secara ilegal ke Gunung Merapi. Ketiga pendaki ilegal itu naik gunung hanya modal sandal jepit dan tumbler.
Jepang memiliki angka harapan hidup tinggi berkat gaya hidup sehat. Kebiasaan preventif, ketenangan, dan kemandirian mendukung kesehatan jangka panjang.