Komisi D, Relelyanda Solekha Wijayanti mendesak Dinas Pendidikan memperbaiki SDN Gelangkulon. Tak hanya itu, semua sekolah rusak juga harus diinvetarisir.
Pria penyandang difabel di Desa Banyu Urip,Lombok Tengah, NTB, tinggal di gubuk yang atapnya kerap bocor. Tak hanya itu, ia bahkan tidur hanya beralaskan tikar.
Dodit mengatakan posisi pohon berada di depannya. Usai pohon tumbang, kabel listrik yang membentang di antara pohon pun ikut tertarik, nyaris menyentuh aspal.
Andre memfasilitasi Wali Kota Padang Hendri Septa bertemu Dirjen Cipta Karya Kementerian PUPR menyerahkan laporan awal pembangunan Fase VII Pasar Raya Padang.
Abrasi air laut menyebabkan jembatan penghubung antarkelurahan di Kabupaten Minahasa Selatan, Sulut, ambruk. Tak hanya itu, 10 rumah warga juga turut hanyut.