detikJateng
Jokowi Saat Dampingi Luthfi-Yasin Kampanye di Blora: Sangat Antusias!
Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) turun gunung bersama Cagub dan Cawagub Jateng Ahmad Luthfi-Taj Yasin kampanye di Blora. Begini komentar Jokowi.
Minggu, 17 Nov 2024 20:26 WIB