Sebanyak 2.398 calon jemaah haji Sulsel akan berangkat lebih cepat berkat kebijakan baru Kemenhaj. Kuota haji Sulsel meningkat dari 7.272 menjadi 9.670.
Izin PIHK Uhud Tour yang dipimpin Ustaz Khalid baru keluar akhir 2023, kemudian datang tawaran dari PT Muhibbah untuk berangkat menggunakan visa haji khusus.
Pemerintah Indonesia memberikan layanan tambahan guna mengembangkan ekosistem haji dan umrah Indonesia. Tahun 2026, mereka bisa menggunakan kereta cepat.
Sekjen AMPHURI Zaki Zakariya apresiasi penurunan biaya haji 2026 sebesar Rp 2 juta. Ia harap kualitas layanan jemaah tetap terjaga selama penyelenggaraan.