Belakangan ada kolak viral di kawasan Mangga Besar, Jakarta Barat. Penjualnya ramai diantre pelanggan sampai membuat orang Korea ini penasaran akan rasanya.
Kala mayoritas warga mudik ke kampung halamannya, beberapa orang memilih menghabiskan hari-hari terakhir puasa di Kota Bandung. Bahkan mereka meraih cuan.