detikJogja
Polisi Gunungkidul Tak Proses Guru Lecehkan 10 Murid, KPAI: Kurang Paham UU
Polres Gunungkidul menyebut kasus tersebut tidak dapat diproses hukum lantaran keluarga korban tidak membuat pengaduan atau laporan.
Kamis, 25 Jul 2024 13:22 WIB