Proyek Tol Solo-Jogja memakan 'korban' berupa ratusan makam yang harus dipindahkan. Begini cerita para pekerja yang berhasil memindahkan makam-makam itu.
Proyek Tol Jogja-Solo di Klaten tak hanya merelokasi ribuan warga dari tempat tinggalnya. Proyek ini juga membuat ratusan makam harus direlokasi ke tempat baru.
Sejumlah warga Dusun Pasekan, Desa Ngabeyan, Kecamatan Karanganom, Klaten, mempertanyakan kejelasan UGR proyek Tol Jogja-Solo yang tak kunjung dibayarkan.
Makam keramat Kyai Kromo Ijoyo yang masih utuh di tengah proyek tol Jogja-Solo di Ketingan, Tirtoadi, Mlati, Sleman, DIY, bikin heboh di medsos. Ini kisahnya.