Laporan terbaru menyebut warga Korut bertahun-tahun menjalani kerja paksa di kapal penangkap ikan berbendera China, tanpa menyentuh daratan selama satu dekade.
Meski enak, tidak semua seafood aman dikonsumsi. Beberapa jenis sebenarnya lebih baik dihindari karena berisiko untuk kesehatan hingga kelestarian lingkungan
Satwa liar berperan penting dalam menjaga keseimbangan ekosistem, dari pengontrol populasi hingga penyerbukan. Pelestariannya krusial untuk lingkungan sehat.
Memiliki tubuh besar dengan panjang maksimal sekitar 20 meter, nama paus sperma sering diperbincangkan. Yuk, baca asal-muasal nama unik paus sperma di sini!
Bangkai hiu paus atau hiu tutul yang terdampar di pesisir Pantai Yehkuning, Desa Pekutatan, Kecamatan Pekutatan, Jembrana, Bali, diputuskan tidak dinekropsi.
Di balik tampak monster megalodon yang garang ilmuwan menemukan bukti-bukti bahwa sebenarnya hiu raksasa ini perenang rata-rata yang lambat. Ini penjelasannya.