Stadion Kanjuruhan di Malang dan Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) di Bandung sama-sama menyimpan catatan kelam terkait suporter yang meninggal dunia.
Stadion GBLA kembali jadi sorotan terkait home base Persib Bandung di Liga 1. Begini sejarah berdirinya stadion yang menelan anggaran hingga Rp 546 M tersebut
Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) kini kembali menjadi sorotan. Berbagai kasus juga turut mengiringi perjalanan stadion senilai ratusan miliar itu.