Hujan deras disertai angin kencang menerjang 2 desa di Kecamatan Kesamben, Jombang sore tadi. Angin kencang merusak atap masjid dan sejumlah rumah warga.
Masyarakat antusias melihat ketiganya hadir di masjid tersebut. Beberapa warga juga terlihat ingin melakukan salat Jumat bersama Jokowi, Luthfi, dan Gus Yasin.
Tujuh WNI yang terlibat kecelakaan dan tewas di Sarawak, Malaysia, adalah PMI ilegal. Proses pemulangan ketujuh jenazah tersebut terkendala sejumlah dokumen.
Tujuh calon pekerja migran Indonesia asal Lombok tewas dalam kecelakaan di Malaysia saat menghindari razia polisi. Identitas korban sedang diidentifikasi.
Nasib malang menimpa Rosita Sari (24). Tenaga kerja wanita (TKW) asal Jombang itu tengah sakit parah di Malaysia. Kabar ini membuat ayahnya, Kamil (52) sedih.