detikNews
Di ITS Asia-Pacific, Menhub Tekankan Aksesibilitas-Integrasi Transportasi
Menhub Budi Karya menekankan pentingnya aksesibilitas, inklusivitas, hingga integrasi transportasi umum. Hal ini disampaikannya di ITS Asia Pacific Forum.
Selasa, 28 Mei 2024 17:13 WIB