detikJatim
Tebing Jalan di Pamekasan Longsor, BPBD Pasang Terpal di Lokasi
Longsor terjadi di Waru Barat, Kadur, Pamekasan. Akibatnya jalan yang berada di perbatasan Teja Timur dan Betet rusak karena longsor.
Selasa, 15 Apr 2025 18:18 WIB