detikBali
Laka Lantas di Jembrana Naik Jadi 494 Kasus, Korban Jiwa Turun
Angka laka lantas di wilayah Jembrana, Bali, meningkat sepanjang tahun 2025. Meski begitu, jumlah korban tewas akibat laka lantas justru mengalami penurunan.
14 jam yang lalu







































