16 SD di Kabupaten Ciamis kekurangan siswa, termasuk SDN 2 Kadupandak. Meski kekurangan murid, sekolah ini tetap berprestasi dan memiliki guru yang inovatif.
Warga lereng Merapi, Kemalang, Klaten, menggelar aksi memprotes sistem zonasi PPDB SMA. Mereka meminta pemerintah membangun SMA atau SMK di wilayah mereka.
Polda Sumut melayangkan pemanggilan kedua kepada mantan Bupati Batu Bara Zahir usai berstatus tersangka di kasus seleksi penerimaan PPPK. Zahir kembali mangkir.
Ratusan warga lereng Gunung Merapi di Kecamatan Kemalang, Klaten dan sekitarnya menggelar aksi protes sistem zonasi dan PPDB SMAN 1 Karangnongko kelas jauh.
Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono bakal memetakan sekolah swasta yang bisa bekerja sama dengan Pemprov DKI Jakarta untuk kebijakan sekolah gratis.