Mereka menyatakan kenaikan tarif roda-dua dapat menjawab keresahan mereka akibat kenaikan biaya operasional dan biaya kebutuhan pokok pasca kenaikan harga BBM.
Keluarga Kukuh yang tewas dikeroyok kawanan ojol di Semarang, meminta polisi menangkap seluruh pelaku. Keluarga berharap pelaku mendapat hukuman setimpal.