Nasib tragis dialami seorang siswa SMP di Kota Sukabumi. Siswa berinisial ARSS (14) tewas dibacok. Pelaku dengan sadis menyiarkan secara langsung aksinya di IG.
Polisi menangkap tiga remaja berinisial DA (14), RA alias N (14), dan AAB alias U (14), pembacokan yang menewaskan siswa SMP ARSS (14) asal Baros, Sukabumi.
Beragam peristiwa terjadi di Jabar Hari Ini, mulai dari ribuan jalan di Jawa Jabar rusak hingga polisi sita ratusan bal baju bekas impor di Pasar Gedebage.
Remaja berinisial DR (21) di Tarakan diamankan polisi usai membacok rekannya, S (20). Pelaku kesal dipukul oleh korban saat keduanya pesta miras bersama.