Mau menikmati sajian istimewa di Kulon Progo? Mampirlah ke Waroeng Limas Progo. Di sini ada menu pepes ikan nila yang dibalur bumbu rempah khusus. Nikmat!
Buka puasa dengan minuman dingin seolah sudah menjadi tradisi bagi masyarakat muslim di Indonesia. Es dirasa bisa melepas dahaga setelah seharian menahan haus.