Pemerintah memastikan ketersediaan beras, jagung, dan daging sapi aman hingga 2025. Produksi beras diprediksi surplus, mendukung kebutuhan pangan nasional.
Pembaruan data sembako Kota Jogja hari ini diwarnai turunnya harga telur dan daging ayam ras segar. Temukan daftar harga sembako Jogja 6 Januari 2026 di sini!
Sejumlah lapak penggilingan daging di Pasar Besar Malang banjir pesanan. Mereka yang datang adalah ibu-ibu rumah tangga yang dapat jatah daging kurban.