detikJabar
Gurih Manis Kue Tapel Khas Cirebon yang Dibuat Tanpa Minyak
Rasa Kue Tapel cukup gurih dan manis ketika digigit akan terasa rasa manis gula merah dan pisang di mulut. Uniknya kue ini dibuat tanpa menggunakan minyak.
Jumat, 15 Des 2023 10:00 WIB