15 unit truk barang dan bus penumpang yang melintas di ruas Jalan Tol Cipularang ternyata tidak laik jalan. Alhasil kendaraan itu ditilang oleh petugas.
Harga tiket pesawat pada libur Nataru sudah mulai naik. Harga tiket termurah maupun termahalnya sudah menembus angka jutaan rupiah, bukan ratusan ribu lagi.
Jalur arteri diprediksi masih jadi favorit pengendara saat libur Nataru. Bahkan diprediksi mobilitas masyarakat yang melintas di jalur arteri Cimahi meningkat.