Jakarta - Shibam, kota pencakar langit tertua di dunia. Berdiri sejak abad ke-16 di Yaman. Bangunannya terbuat dari lumpur. Begini wujud kotanya.
(/)
Begini Wujud Shibam, Kota Pencakar Langit Tertua di Dunia
Senin, 17 Jun 2024 15:30 WIB
BAGIKAN
Kota Shibam sudah dinobatkan sebagai salah satu situs warisan dunia oleh UNESCO. Bahkan mereka menyebut kota ini sebagai‘Manhattan-nya gurun pasir’. Foto: (Khaled Abdullah/REUTERS)
BAGIKAN