Foto Kalimantan

Surat Cinta Siswa dalam Ompreng MBG Lucu-lucu, Ada yang Minta Nasi Kuning

Istimewa - detikKalimantan
Kamis, 14 Agu 2025 11:33 WIB
1 dari 5
Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang resmi diluncurkan pada Senin (4/8) di Malinau, Kalimantan Utara menuai respons positif dari siswa SMP dan SMA. Sebagai bentuk apresiasi, para siswa mengirimkan surat cinta yang diselipkan di dalam ompreng (wadah makanan). Mereka mengucapkan terima kasih kepada pekerja dan mitra program MBG.
Malinau - Banyak siswa di Malinau mengirim surat cinta ke relawan program Makan Bergizi Gratis (MBG). Mereka menulis surat itu dan menaruhnya di ompreng (wadah makanan).


(sun/des)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork